Sponsors Link

11 Obat Batuk Karena Campak – Baik Alami Maupun Medis

Sponsors Link

Penyakit campak umumnya menimbulkan gejala termasuk batuk pilek, sehingga obat batuk karena campak juga dibutuhkan untuk menyembuhkan penyakit tersebut. Terutama selain hal tersebut biasanya campak akan disertai gejala batuk disertai demam tinggi serta rasa pusing dan mual. Sehingga pengobatan pada penyakit ini tentu membutuhkan beberapa jenis obat sekaligus. Jika masih belum paham benar, berikut ini beberapa macam obat batuk karena campak. Bisa dengan obat alami dan bisa dengan obat medis.

1. Pengobatan Alami

Mengatasi sakit batuk kering disertai pilek karena penyakit campak bisa diatasi dengan jalan alami, diantaranya dengan pengobatan berikut:

  • Kencur yang telah dikenal sejak lama dapat menyembuhkan batuk berdahak maupun batuk kering. Dengan menggunakan sari kencur secara teratur maka penyakit batuk dapat segera mereda. Sehingga aktifitas dapat berjalan dengan normal kembali.
  • Sari jeruk nipis, karena kaya kandungan vitamin C yang sangat tinggi, maka minuman ini sangat cocok untuk diminum saat batuk berdahak hanya malam hari. Selain menyembuhkan batuk juga dapat membantu daya tahan tubuh makin meningkat.
  • Air putih yang banyak, ini adalah cara alami yang sering tidak terpikir namun ternyata berkhasiat sangat manjur dalam mengencerkan dahak dan membuang virus penyebab penyakit melalui air seni. Karena itu usahakan untuk minum air putih sebanyak mungkin saat sedang sakit batuk karena minum es.

Menggunakan obat alami memiliki beberapa kelebihan dan kekurangan, antara lain sebagai berikut:

  • Obat batuk alami kelebihannya minim efek samping, sehingga tidak perlu takut resiko overdosis. Ini karena bahan bakunya alami dan umumnya dapat diterima oleh semua orang.
  • Kelemahannya obat batuk alami membutuhkan waktu lebih lama untuk dapat menyembuhkan penyakit. Sehingga harus sabar dan minum dengan teratur.

2. Pengobatan Medis

Selain pengobatan alami, maka untuk menyembuhkan penyebab batuk pilek disertai mata belekan dapat memakai obat batuk karena campak resep dokter atau obat medis. Beberapa obat tersebut yaitu:

  • Anti histamine sebagai obat batuk anti alergi yang banyak diberikan untuk mencegah resiko batuk karena alergi yang terjadi saat daya tahan tubuh menurun akibat terkena sakit campak.
  • Anti dekongestan yang umumnya diberikan untuk mengatasi batuk berdahak disertai nyeri dada dengan kondisi hidung tersumbat sehingga obat ini akan membantu mengencerkan dahak dengan cepat.
  • Parasetamol yang umumnya memiliki khasiat meredakan demam yang menimbulkan batuk. Sehingga sebaiknya obat batuk dimiuum bersamaan dengan obat tersebut.

Memakai obat batuk medis juga memiliki beberapa kelebihan dan kelemahan, yaitu sebagai berikut:

  • Obat batuk medis umumnya lebih mahal karena membutuhkan proses produksi yang tidak mudah. Selain itu bahan bakunya lebih susah didapat.
  • Kekurangan lain dari obat batuk medis yaitu dapat menimbulkan efek samping yang berbahaya termasuk dapat menyebabkan gejala demam tinggi, kemerahan pada kulit atau alergi dan mual muntah saat terjadi over dosis.
  • Kelebihan obat medis yaitu waktu sembuh yang cukup cepat. Karena biasanya obat batuk medis bekerja tepat di pusat penyakit sehingga hanya butuh waktu minimal untuk menyembuhkan penyakit batuk akibat dari campak yang mengganggu.

Demikian beberapa jenis obat batuk karena campak. Jika anak menderita penyakit campak sebaiknya segera dipulihkan dan jangan dianggap sepele. Karena jika tidak maka penyakit bisa tambah parah dan jadi susah sembuh. Sebaiknya segera bawa ke dokter. Sehingga demam dapat mereda dan penyakit batuk pilek disertai bintik merah dapat segera sembuh dengan cepat.

, , ,
Oleh :
Kategori : Obat Obatan